Home2025

Month: November 2025

November 14, 2025
Jurnalis dan Media Deklarasikan Sebagai Pilar Penting Dalam Membangun Peradaban HAM Indonesia

Pewarna-id.com, Palangka Raya – 4 November 2025 – Dalam upaya memperkuat fondasi Hak Asasi Manusia (HAM) di Indonesia, Kementerian HAM RI menegaskan peran strategis wartawan dan media. Staf Khusus Menteri HAM, Thomas Harming Suwarta, menyatakan bahwa jurnalis tidak hanya ujung tombak demokrasi, tetapi juga pilar sentral dalam perjalanan bangsa menuju peradaban HAM yang maju. Pernyataan ini disampaikan dalam...

November 14, 2025
Di Gelaran API, Gubernur Kalteng Berkomitmen Menjaga Iklim Toleransi

Pewarna-id.com, Palangka Raya – Gelaran Apresiasi Persatunan Wartawan Nasrani Indonesia (API) sukses dan berlangsung meriah, diawali tarian Dadas, yang dihadiri langsung Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Agustiar Sabran di aula Jayang Tingang, kantor Gubernur, Rabu (12/11/2025).   Pada kesempatan tersebut Gubernur menegaskan bahwa selaku orang nomor satu di Bumi Isen Mulang berkomitmen menjaga iklim toleransi yang telah dibangun...

November 8, 2025
Pelantikan Pewarna Jabar, Tokoh Kristen Serukan Persatuan dan Jadi Pembawa Kabar Baik

Pewarna-id.com, Bekasi – Pengurus Daerah (PD) Persatuan Wartawan Nasrani Indonesia (Pewarna) Jawa Barat resmi dilantik di Mahanaim, Kota Bekasi, pada Jumat (7/11/2025). Prosesi pelantikan dipimpin langsung oleh Ketua Umum Pewarna Indonesia, Yusuf Mujiono, dan menetapkan Audi R. Waworuntu sebagai Ketua PD Pewarna Jawa Barat yang baru. Acara yang mengusung tema “Kepemimpinan Baru dalam Jurnalistik Meningkatkan Kualitas...

November 5, 2025
Plt Kadis Kominfosantik Kalteng, Wartawan Ditantang Berpegang Teguh Pada Etika dan Integritas

Pewarna-id.com, Palangka Raya – Plt. Kepala Dinas Kominfosantik Kalteng Rangga Lesmana menyatakan, di tengah derasnya arus digitalisasi dan kemajuan teknologi informasi, wartawan ditantang untuk tetap berpegang pada etika, integritas, dan kebenaran. Hal itu ia sampaikan melalui sambutan tertulis yang dibacakab oleh Irwan saat pembukaan Rapat Kerja Daerah Persatuan Wartawan Nasrani (PEWARNA) Kalteng, berlangsung sehari di...

November 4, 2025
Pengurus Pusat PEWARNA Lantik Pengurus Daerah Khusus Jakarta

Pewarna-id.com – Jakarta – Pengurus Pusat (PP) Persatuan Wartawan Nasrani Indonesia (PEWARNA ID) melantik Pengurus Daerah DKI Jakarta yang berlangsung di Balai Kota DKI Jakarta, Medan Merdeka Barat pada Sabtu (1/11/2025) pagi yang diawali dengan ibadah singkat. “Setelah ibadah singkat, di lanjut dengan acara pelantikan dan setelah makan siang ada seminar kebangsaan,” ujar Sekda DKI...

PERKUMPULAN WARTAWAN NASRANI INDONESIAAlamat
LOKASI KAMIDi mana menemukan kami
https://pewarna-id.com/storage/2019/04/img-footer-map.png
VISITORPengunjung




BERLANGGANANSosial Media Perkumpulan Wartawan Nasrani Indonesia
AVANTAGEHeadquarters
Organically grow the holistic world view of disruptive innovation via empowerment.
OUR LOCATIONSWhere to find us
https://pewarna-id.com/storage/2019/04/img-footer-map.png
GET IN TOUCHAvantage Social links
Taking seamless key performance indicators offline to maximise the long tail.

Copyright by Pewarna Indonesia. All rights reserved.

Copyright by Pewarna Indonesia. All rights reserved.